Pemuda-Pemudi Sarolangun Diminta Siapkan Diri Untuk Mengikuti Seleksi Magang Kejepang

  • Bagikan

 

DimensiNews.co.id SAROLANGUN – Dinas tenaga kerja dan transimigras kabupaten sarolangun berencana akan meningkatkan program kerjanya di tahun 2019 mendatang diantaranya seleksi pekerja Magang ke Jepang.

Dengan program magang kejepang itu kabupaten sarolangun dapat menjadi pusat seleksi untuk pekerja magang ke jepang yang di rencanakan akan di seleksi di febriari 2019 mendatang.kata Arsyad Kadisnakertrans kabupaten sarolangun saat di temui wartawan.(20/12/2018)

Arsyad mengatakan,Dalam penyelengaraan seleksi tersebut kabupaten sarolangun di anugrahkan oleh provinsi jambi sebagai pusat seleksi para pekerja yang ingin magang ke jepang melalui tahapan dan test.katanya

“Untuk kuota penerimaan sendiri tidak di batasi itu tergantung pada hasil seleksi, test dan beberapa tahapan lainya namun hal ini di batasi dengan umur dalam mengikuti seleksi umur maksimal di bawah 26 tahun.”ujarnya

BACA JUGA :   Demi Menjaga Kesehatan dan Jaga Hak Demokrasi Bangsa, BEM PTAI Indonesia Tempuh Judicial Review

Arsyad berharap kepada pemuda dan pemudi kita khususnya di kabupaten sarolangun yang umurnya masih di bawa 26 tahun di persilahkan untuk dapat mengikuti seleksi tersebut”tutupnya”

 

 

 

Laporan Wartawan : Sanu

Editor.                       : Red DN

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Verified by MonsterInsights