TMMD 110 Bojonegoro, Jatimulyo Punya Produk Unggulan

  • Bagikan

Bojonegoro – Tahu bisa diolah menjadi berbagai jenis olahan yang enek seperti Tumis, Sayur Tahu, dan masih banyak lagi. Karena itu tahu memiliki banyak penggemar,Minggu (28/02/2021).

Sebagaimana tempe, tahu dikenal sebagai makanan rakyat. Hampir setiap hari tahu bahkan dikonsumsi oleh masyarakat.

Salah satu produksi tahu itu berada di Dusun Nglambangan Desa Jatimulyo Kecamatan Tambakrejo Kabupaten Bojonegoro. Lokasi tersebut merupakan sasaran program TMMD Kodim 0813 Bojonegoro tahun 2021 ini.

Terlihat Anggota Satgas TMMD ke-110, Koptu Kasturi sedang belajar bagaimana cara membuat tahu yang benar dan bersih, serta dengan cetakan yang pas bersama Siti Kholisoh sebagai pemilik usaha.

“Karena biasanya kita tahunya sudah langsung matang dan siap makan. Ini akhirnya mengerti bagaimana cara membuat tahu yang benar,” ungkapnya. (Pendim 0813)

BACA JUGA :   Jajaran Polres Sarolangun Disuntik Vaksin
  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Verified by MonsterInsights