Bendungan Katulampa Siaga Satu Walikota Minta Warga Selalu Waspada

  • Bagikan
 

DimensiNews.co.id BOGOR – kondisi terkini longsor yang terjadi di tiga titik di Puncak Bogor Pihak kepolisian mengalihkan arus lalu lintas via Sukabumi.

Walikota Bogor Arya Bima mengatakan, saat ini kondisi bemdungan katulampa bogor dalam keadaan siaga satu, sudah ada sekitar 13 titik genagan air di wilayah bogor dan sekitarnya.

Walikota juga meminta kepada selueuh warga agar selalu berhati hati tetap waspada,apalagi bagi warga yang tinggal di bantaran kali,

Dia juga menghimbau bagi warga yang tinggal di bantaran kali untuk tidak meninghalkan rumahnya,Karena di khawatirkan banjir akan melanda pemukiman warga yang berada di bantaran kali.

Dia juga mengjimbau kepada warga Jakarta untuk tetap waspada di perkirakan sekitar pukul 8:00 air akan memasuki jakarta.

BACA JUGA :   Para Tokoh Masyarakat di Sungai Arang Kompak Menangkan Hamas-Apri

Laporan wartawan : HL
Editor.                      : Red DN

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Verified by MonsterInsights