Betonisasi Jalan TMMD 109 Karanganyar Sudah Mencapai 65 Persen

  • Bagikan

DimensiNews.co.id, KARANGANYAR- Buah kerja keras antara TNI Satgas dan warga, pada pengecoran jalan melalui TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Reguler ke – 109 Kodim 0727/Karanganyar di Dusun Sonosari, Kecamatan Jatipuro, Kabupaten Karanganyar, hasilnya sudah cukup signifikan.

Kapten Inf Supardi, selaku Danki Satgas TMMD Reguler ke- 109 mengatakan menjelang separuh waktu pelaksanaan TMMD itu, untuk pembangunan jalan yang menjadi salah satu sasaran fisik TMMD di sudah mencapai 65 persen.

”Jadi di hari kelima belas TMMD, sudah mencapai 65% untuk pengerjaan fisik jalan beton. Kalau tidak ada halangan rencana pengerjaan siap tepat waktu dan dapat dirasakan oleh masyarakat,” Papar Kapten Inf Supardi.

BACA JUGA :   Kapenrem 042/Gapu Kunjungi Lokasi TMMD 110 Kodim 0415/BTH

Seperti diketahui, betonisasi jalan sepanjang 770 meter itu menjadi penghubung dua dusun, yaitu antara Dusun Sonosari dengan Dusun Trugo .

(Tim Pendim 0727/Karanganyar)

  • Bagikan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses

Verified by MonsterInsights